Thursday, October 23, 2014

Cara Alami menjauhkan Nyamuk Dari Keluarga Anda

photobucket free image
tidur yang nyenyak adalah kebutuhan bagi tubuh yang sudah lelah beraktifitas seharian. apalagi anda yang tinggal di kota kota besar. selain aktifitas pekerjaan yang melelahkan juga ditambah oleh lamanya perjalanan kantor - rumah - kantor - rumah. belum lagi macetnya. sungguh sangat menyiksa tubuh.
saat malam menjelang, tubuh akan meminta bagian untuk istirahat. namun banyak dari kita yang tidak bisa merasakan tidur nyenyak. ya.. hal ini disebabkan oleh gangguan nyamuk nyamuk nakal. 
banyak dari kita mencoba untuk menggunakan obat anti nyamuk dari bahan kimia, namun harus anda ketahui, kita dapat melakukan perlindungan secara alami dari gigitan nyamuk. 
saya kutip dengan sedikit perubahan dari detik.health, menurut Dr. Ahmad Zainuddin MS, caya alami untuk dapat mencegah nyamuk datang adalah dengan menjaga kebersihan sanitas. ya... jagalah kebersihan badan anda, mandi secara teratur, cuci tangan dan ganti baju bila anda sudah berkeringat. 
yang kedua anda dapat menanam tanaman yang baunya tidak disukai oleh nyamuk seperti lavender. anda dapat menanam tanaman ini disekitar rumah anda. bila anda tidak memiliki pekarangan yang luas, anda dapat menanamnya di atas pot. 
semoga dengan perilaku sehat, maka keluarga kita selalu sehat
semoga artikel pendek ini dapat bermanfaat 

2 comments:

  1. Contentnya sangat bagus dan bermanfaat sekali, terima kasih :)

    šŸ”· Perguruan Tinggi Indonesia Mandiri (PTIM) šŸ”·
    STMIK IM & STAN IM
    Menerima mahasiswa baru tahun akademik 2017/2018
    1. Teknik Informatika (S1) Terakreditasi BAN PT
    2. Sistem Informasi (S1) Terakreditasi BAN PT
    3. Manajemen (S1) Terakreditasi BAN PT
    4. Akuntansi (S1) Terakreditasi BAN PT
    Kelas Reguler dan Karyawan
    šŸ‘‰ Jenjang S1 kelas Reguler ditempuh dalam 8 Semester (3,5 Tahun)
    šŸ‘‰ Jenjang S1 kelas Karyawan A dan Kelas Karyawan B ditempuh dalam 8 Semester (2,7 tahun), 1 semester = 4 Bulan (Tri Semester).
    šŸ“ Pendaftaran :
    šŸ‘‰ Kelas Reguler
    šŸ‘‰ Kelas Karyawan

    Info lengkap :
    šŸŒŽ www.imandiri.id/pmb
    šŸŒŽwww.stmik-im.ac.id
    šŸŒŽwww.stan-im.ac.id
    Telp : (022) 7272672 | (022) 7208180
    Fax : (022) 7271693
    WhatsApp : 082211888879
    Email : Info@stmik-im.ac.id, Info@stan-im.ac.id
    šŸ” Jl. Jakarta No. 79 Bandung 40272
    Jawa Barat – Indonesia

    ReplyDelete